
Petugas dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tapanuli Selatan mengevakuas korban hanyut. (Analisadaily/Irfan Azhari Nasution)
Analisadaily.com, Tapanuli Selatan - Seorang pria bermarga Pasaribu (59) hanyut saat menangkap ikan di sungai Batang Toru Tapanuli Selatan pada Minggu (10/9), dan baru ditemukan Senin (11/9). Dia terbawa air sejauh 1,5 kilometer dari titik awal hanyut.